Nakita.id - Tingkah Nia Ramadhani kembali menjadi sorotan warganet.
Setelah beberapa waktu lalu membuat geger jagat maya karena tak bisa mengupas kulit salak, kali ini Nia kembali membuat heboh.
Kali ini ibu tiga anak ini menjadi sorotan lantaran tak bisa membuka pintu kamarnya sendiri.
Asisten pribadi Nia, Theresa Wienathan pun merekam lalu mengunggah aksi kocak istri Ardi Bakrie itu di Insta Story miliknya.
Tampak Nia Ramadhani berusaha keras membuka pintu kamarnya, namun masih tidak berhasil.
Lewat video Insta Story Instagram asisten pribadinya, Theresa Wienathan, Nia Ramadhani ketahuan tak bisa membuka pintu kamarnya sendiri.
Di beberapa video yang dipost oleh Theresa, Nia terlihat jongkok di depan sebuah pintu yang tertutup.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR