1. Gas Usus
Ini adalah salah satu masalah paling umum yang berasal dari makan mentimun selama kehamilan.
Moms juga mungkin mengalami gangguan pencernaan dan sendawa.
Baca Juga: Inilah Manfaat Tak Terduga yang Akan Dirasakan Bila Moms Mengonsumsi Mentimun
2. Sering Buang Air Kecil
Moms mungkin sering merasa penuh dengan kandung kemih, menyebabkan sering buang air kecil.
Baca Juga: Hilangkan Mata Panda & Bintik Hitam dengan Kentang & Mentimun, Ampuh!
Hal Ini dapat menyebabkan ketidaknyamanan, tergantung pada trimester kehamilan Moms.
Source | : | Parenting First Cry |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR