Nakita.id - Apakah Moms sudah paham tentang panduan perkembangan anak 3 tahun yang normal terjadi?
Pola asuh setiap orangtua pasti berbeda-beda. Namun Moms harus tetap memperhatikan kebutuhan si Kecil.
Anak-anak diusia 2-3 tahun masih masuk dalam periode usia emas perkembangan kehidupan manusia.
Dan usia 3 tahun merupakan akhir periode emas si Kecil, sehingga Moms tetap harus memperhatikan kebutuhannya.
Saat anak menginjak usia 3 tahun, banyak aspek yang bisa meningkat pesat dan tidak akan lagi terjadi pada usia-usia setelahnya.
Misalnya saja perkembangan serabut otaknya yang meningkat pesat pada usia ini.
Pada usia 3 tahun, anak lebih fokus belajar lebih banyak tentang diri mereka.
Oleh karena itu, mendidik anak di usia ini diperlukan perhatian yang cukup agar ia bisa memaksimalkan masa emasnya ini.
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | Nakita.id,baby center |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR