Melansir dari healthxchange.sg, mengonsumsi durian dapat meningkatkan libido adalah mitos.
Panasnya durian dapat menyebabkan suhu tubuh kita naik, tetapi ini tidak membuat afrodisiak.
Afrodisiak adalah zat kimia yang digunakan untuk merangsang daya seksual.
Namun hal yang perlu diingat, durian adalah buah yang sangat bergizi yang, ketika dimakan dalam jumlah sedang, akan memberi tubuh banyak mineral, vitamin dan lemak yang baik.
Makan dua hingga tiga biji durian sekaligus, sudah cukup, tetapi karena durian bisa membuat ketagihan, orang cenderung makan lebih banyak dari yang seharusnya.
Jadi, apakah Dads akan makan durian seperti Stefan William?
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | healthxchange.sg |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR