Nakita.id - Berhubungan intim saat hamil umumnya aman dan boleh-boleh saja asalkan kehamilan Moms tidak berisiko tinggi.
Berhubungan intim saat janin sudah masuk panggul bisa jadi obat mujarab yang akan mempercepat tibanya proses persalinan.
Hal ini dikarenakan air mani pria mengandung prostaglandin, hormon yang juga diproduksi tubuh wanita untuk mempersiapkan serviks untuk persalinan.
Artinya, klimaks yang dicapai calon ayah saat berada di dalam vagina, bisa juga membawa kehamilan Moms pada klimaks (dan final)-nya.
Atau setidaknya bisa memberikan dorongan yang dibutuhkan agar proses persalinan segera tiba.
Namun apakah hal itu aman? Berikut semua yang perlu Moms ketahui tentang hubungan seks saat hamil di usia 40 minggu.
Jika dokter Moms memberikan lampu hijau, itu artinya dia sudah memastikan keamanannya.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | whattoexpect.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR