Minuman ini akan membantu kita merasa lebih kenyang dengan kadar kalori yang sangat rendah.
Jika kita tidak merasa lapar lagi setelah minum air ketimun, berarti sesungguhnya Moms hanya merasa haus.
Cara ini baik untuk kita yang sedang berusaha menurunkan atau menjaga berat badan ideal.
5. Membantu mencegah kanker
Penelitian menunjukkan bahwa kukurbitasin dan senyawa lignan yang terdapat pada ketimun mampu melawan pertumbuhan sel kanker.
Studi lain yang dilaksanakan oleh Robert H. Lurie Cancer Center di Amerika Serikat mengungkapkan bahwa ketimun bisa membunuh berbagai jenis sel kanker, mengecilkan tumor, dan merangsang sistem kekebalan tubuh.
Kanker prostat juga bisa dilawan dengan senyawa flavonoid fisetin yang terkandung dalam ketimun.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | healthline.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR