Nakita.id - Apakah Moms memiliki kebiasaan minum teh hitam?
Jika tidak, ada baiknya mulai sekarang Moms membiasakan diri untuk minum teh hitam.
Bukan tanpa alasan, teh hitam memiliki manfaat lo untuk kesehatan.
Salah satunya untuk mencegah penyakit stroke.
Seperti diketahui, stroke jadi salah satu momok yang mengancam nyawa.
Bahkan, penyakit stroke juga sempat diderita oleh Yanti Noor, istri mendiang Chrisye.
Usai berjuang untuk sembuh dari stroke, Yanti Noor berpulang pada Sabtu (8/2/2020).
Kisah Yanti Noor dalam berjuang sembuh dari stroke tentu harus menjadi titik balik kita semua.
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Source | : | Science Daily,Healthline |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR