Ceri juga dipercaya membuat Moms lebih cepat merasa kenyang untuk waktu yang cukup lama.
Napsu makan Moms akan menurun dan membantu melancarkan program diet.
Nah, berikut ini beberapa manfaat ceri untuk kesehatan tubuh:
1. Menghilangkan insomnia
2. Memperkuat sistem kekebalan tubuh
3. Menurunkan berat badan
4. Membatasi karsinogen
5. Menjaga kesehatan jantung
6. Mencegah disfungsi hati
7. Meningkatkan fungsi ginjal
8. Menjaga kecantikan kulit dan rambut
Source | : | bollywoodshaadis.com,Nakita |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR