Pernikahan Mae Tac-an dan Lumanao mampu menggunggah ribuan orang di media sosial.
Keduanya membuktikan bahwa cinta mengalahkan segalanya.
BACA JUGA: Sederet Potret Aktris Top Indonesia Tanpa Make Up, No.3 Mengejutkan
Meski Mae Tac-an menderita sindrom dwarfism (manusia kerdil), orang tentu dapat melihat ketulusan dan kasih sayang di mata sang pengantin laki-laki.
Foto pernikahan mereka yang romantis dibagikan di media sosial oleh fotografer pernikahan pasangan tersebut, Thania Tiffany.
BACA JUGA: Adly Fairuz Unggah Foto, Warganet Fokus pada Wajah Kekasihnya
Melalui Facebook, Tiffany menuliskan "In dreams and in love there are no impossibilities".
Pernikahan ini tentu diharapkan dapat terjalin selamanya.
Penulis | : | Fairiza Insani Zatika |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR