Tenang
Selain indah, desa ini juga tenang.
Bayangkan saja, di desa ini tidak ada kendaraan bermotor.
Perahu yang digunakan para penduduk pun tidak ada yang menggunakan mesin.
Semuanya digerakkan menggunakan dayung.
Nah,tertarik berlibur ke "desa dongeng" ini, Moms?
Artikel ini sudah tayang di Bobo.
Toys Kingdom dan MilkLife Wujudkan Senyum Anak Negeri untuk Anak-anak di Desa Mbuit
Source | : | Bobo.grid.id |
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR