- Moms disarankan untuk tidak mengangkat sesuatu yang berat selama masa penyembuhan.
- Saat mandi Moms tidak perlu menggosok bekas luka.
- Jika penutup bekas luka basah saat mandi tidak jadi masalah selama Moms tidak berendam atau berenang.
Saat bekas luka sudah mulai mengering selama 6 minggu, Moms sudah bisa lakukan aktivitas seperti biasa.
Namun biasanya bekas luka itu masih berwarna merah dan normal terjadi.
Moms butuh waktu setidaknya setengah tahun untuk membuat luka memudar dan warnanya menyerupai kulit sebenarnya.
Sedangkan untuk mempercepat penyembuhan luka bekas sesar Moms bisa coba kiat-kiat berikut ini:
1. Jangan terlalu lelah
Moms tidak dianjurkan untuk banyak lakukan aktivitas fisik yang menguras tenaga sehingga lelah berlebihan.
Baca Juga: Perubahan Tubuh Setelah Melahirkan Normal Itu Wajar, Kenali Hal Tak Wajar Ini Setelah Melahirkan
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Tribun Bali |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR