2. Tentukan hal yang penting
Tentu saja puluhan hingga ratusan nama mulai menghantui pikiran jelang kelahiran anak.
Hal ini akan menguras perhatian dan waktu untuk menentukan mana yang baik untuk si Kecil.
Cobalah untuk memilih dan mempertimbangkan, tentang esensi mana yang penting dari nama-nama tersebut.
3. Ikuti selera
Orang tua pasti punya selera masing-masing dalam memilih nama.
Ingin yang lucu, mudah diucapkan, atau bahkan yang penulisannya tidak ribet.
Nah, menentukan selera secara pasti juga terbilang penting agar memilih nama anak menjadi lebih sederhana.
Source | : | mama natural |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR