Nakita.id - Nama Tasya Farasya sudah tak asing lagi bagi kebanyakan orang.
Apalagi para Moms dan remaja wanita yang memiliki ketertarikan di dunia kecantikan, konten yang dibuat Tasya pasti selalu ditunggu.
Biasa membuat video tentang tutorial makeup atau review produk di Youtube, ada sebuah konten buatan Tasya yang menjadi sorotan warganet hingga viral.
Bermula dari potongan video ketika Tasya membongkar isi tasnya diunggah ulang oleh akun Twitter @rlthingy.
Dalam video tersebut terlihat Tasya dengan santainya mengeluarkan satu per satu isi tas dan menjelaskan alasannya membawa benda-benda tersebut di dalam tas.
Mulanya nampak tak ada yang aneh dengan isi tas Tasya, pasalnya ia membawa benda-benda yang umum ada di dalam tas wanita.
Source | : | GridHITS |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR