Polisi menduga bahwa orangtua bayi itu membawa ke klinik dengan dalih untuk konsultasi dan menggugurkannya di toilet tanpa sepengetahuan petugas.
Seluruh rekaman pasien yang datang ke klinik tersebut sedang diperiksa oleh pihak polisi.
Dokter Rehman juga sudah mengajukan laporan atas kasus kematian yang tidak wajar.
BACA JUGA: Ini Saat dan Cara Tepat Ajarkan Toilet Learning, Siap-Siap ya Moms!
"Investigasi sedang dilakukan. Kami menganalisis catatan itu, tetapi kami belum bisa mengidentifikasi orang tuanya," kata perwakilan polisi kepada NDTV.
Sementara itu, jenazah sang bayi telah dibawa ke perguruan tingi medis Thrissur untuk dilakukan otopsi. (*)
Artikel ini sudah tayang di Intisari.grid.id dengan judul "Ingin Perbaiki Toilet yang Tersumbat, Tak Disangka Ada Tubuh Bayi di Dalamnya"
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | intisari |
Penulis | : | Rosiana Chozanah |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR