Nakita.id - Kasus Covid-19 di Indonesia kembali bertambah. Namun menurut ahli dari China, musibah ini akan segera berakhir dengan syarat tertentu.
Seperti yang diketahui, beberapa waktu lalu telah diumumkan penambahan jumlah kasus virus corona di Indonesia.
Juru bicara pemerintah untuk penanganan virus corona Achmad Yurianto memberikan data terbaru terkait pasien yang positif mengidap Covid-19 akibat virus corona.
Baca Juga: Hidup Bersih Bebas Penyakit, Lebih Praktis Bersama Tokopedia
Hingga Jumat (20/3/2020), pemerintah memastikan ada 369 kasus Covid-19 di Indonesia.
Jumlah ini bertambah 60 kasus dari pengumuman yang disampaikan Yurianto sebelumnya.
"Ada 60 kasus baru, sehingga jumlah total 369," ujar Achmad Yurianto dalam konferensi pers di Gedung Badan Nasional Penanggulangan Bencana, Jumat sore dilansir dari Kompas.com.
Melansir dari Intisari.grid.id, sekitar dua pertiga dari kasus global virus corona telah dicatat di provinsi Hubei tengah China.
Yakni tempat virus tersebut pertama kali muncul pada bulan Desember 2019.
Baca Juga: Ingin Nyaman Bersantai di Rumah, Simak Tips ala Tokopedia Ini!
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | intisari,Kompas |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR