Nakita.id - Kabar kurang menyenangkan muncul dari artis Nicky Tirta.
Kehidupan rumah tangga Nicky dengan Liza Elly Purnama terancam akan segera berakhir dengan perceraian.
Nicky dikabarkan telah menggugat cerai runner-up pertama Putri Indonesia 2011 tersebut.
Melansir dari Kompas.com, Nicky telah menggugat istrinya di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan pada 15 Maret 2018 dengan nomor perkara 238/Pdt.G/2018 PN JKT.Sel.
Belum diketahui dengan jelas masalah apa yang menyebabkan keduanya akan bercerai.
BACA JUGA: Sikap Hanung Bramantyo kepada Anak Ketiganya Bikin Zaskia Mecca Ngomel, Mantan Istri Ikut Komentar
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR