Nakita.id - Pasti segar rasanya jika di dalam ruangan ada vas dengan bunga yang segar.
Bunga segar bisa membuat kita menjadi lebih senang dan tenang.
Bagaimana caranya agar bunga potong awet dan tetap segar?
Cermat saat Membeli
Awet atau tidaknya bunga potong juga tergantung pada kualitas bunga saat kita membeli.
Pertama, kita bisa melihat dari bagian bawah dari tangai bunga.
BACA JUGA: Jonghyun SHINee Bunuh Diri Karena Depresi. Kenali Tanda-tandanya.
Jika ditekan terasa keras dan basah berarti bunga masih segar.
Batang yang keras menunjukkan usia bunga yang masih muda sehingga lebih awet.
Jika ingin lebih bertahan lama, pilihlah bunga yang mahkotanya masih kuncup atau setengah kuncup.
Merawat dengan Benar
Setelah berhasil memilih bunga yang masih segar, saatnya menerapkan perawatan yang tepat.
Source | : | Bobo.grid.id |
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR