Nakita.id - Pandemi corona memang tak bisa disepelekan.
Mewabah sejak akhir tahun 2019 lalu dan kini menyebar di seluruh penjuru dunia.
Tercatat 200 negara sudah terserang oleh virus corona.
Pasien Covid-19 juga selalu menunjukkan peningkatan jumlah orang yang terjangkit.
Dilansir dari Kompas.com sejumlah 113.808 pasien Covid-19 sembuh.
Meski begitu, ribuan orang pun juga dikabarkan harus meregang nyawa karena pandemi corona.
Memang, sampai saat ini obat atau vaksin untuk virus corona belum ditemukan.
Namun, sejumlah ahli tak gentar mengembangkan vaksin antivirus corona.
Salah satu yang mengembangkan adalah CanSino Biologics yang bekerja sama dengan militer China.
Buka Cabang ke-14, Nikmati Kelezatan Kuliner di Justus Steakhouse Asthana Kemang
Source | : | scmp |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR