Nakita.id - Di tengah kekhawatiran masyarakat akan semakin banyaknya kasus covid-19, kini kota Malang membawa kabar baik.
Seluruh pasien positif covid-19 di Malang, saat ini sudah dinyatakan sembuh.
Baca Juga: Makin Optimis! dr Tirta Ikut Sebut Wabah Corona Akan Segera Berakhir!
Perawatan pasien yang dinyatakan sembuh tersebut dilakukan di 2 rumah sakit yang berbeda yaitu Rumah Sakit Umum Daerah Saiful Anwar (RSSA) Kota Malang dan Rumah Sakit Tentara Soepraoen.
Kabar tersebur disampaikan oleh Kepala Bagian Humas Pemerintah Kota Malang, Nur Widianto.
Nur Widianto menyampaikan bawa 2 pasien terakhir di Malang sudah dinyatakan sembuh.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR