Jika kedua bahan ini dicampurkan, berikut manfaat yang bisa dirasakan tubuh.
Mempercepat sistem metabolisme tubuh
Pakar kesehatan menyebutkan jika teh madu sangatlah baik dalam mempercepat sistem metabolisme tubuh.
Dengan mengkonsumsi teh madu, tubuh pun semakin baik dalam membakar kalori dan membuat tubuh menjadi lebih langsing.
Selain itu, teh madu ternyata juga bisa membuat tulang kita menjadi lebih kuat, lebih sehat, dan tidak mudah keropos.
Dengan banyak mengkonsumsi teh yang dicampur dengan madu, maka kita pun tidak perlu khawatir akan masalah pengeroposan tulang yang bisa menyerang saat usia lanjut.
Mayo Clinic menyarankan untuk menyeduh teh celup dalam air panas yang ditambahkan dua sendok teh madu.
Saat meminumnya, hirup uap hangat dari cangkir.
Cara ini akan membantu melegakan kemacetan dan sesak di dada akibat batuk kronis.
Madu akan meredakan tenggorokan yang gatal dan mencegah iritasi yang dapat menyebabkan batuk.
Source | : | Twitter,Mayo Clinic,Sripoku |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR