Nakita.id - Adanya pandemi virus corona berdampak besar pada kehiudpan sosial dan ekonomi.
Semenjak kasus pertama Covid-19 diumumkan, pemerintah memang mulai membatasi kontak sosial publik.
Mulai dari anjuran kerja dari rumah, belajar di rumah, melakukan physical distancing, hingga melarang kerumunan.
Namun, setelah satu bulan berjalan, dampak buruk penyebaran virus corona di Indonesia satu persatu mulai terasa.
Salah satunya adalah PHK atau pemutuskan hubungan kerja karena banyak unit usaha berhenti beroperasi.
Melansir dari laman Kompas.com, baru-baru ini yang menjadi perhatian publik adalah PHK ratusan karyawan di toko swalayan, Ramayana.
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR