Awal mula gejala yang dirasakannya adalah suhu tubuhnya yang begitu panas.
Kemudian, pada 13 April lalu, tim medis RSUD Sidoarjo mengambil sampel swab dari pasien untuk diperiksa di Balitbankes Kementerian Kementerian Kesehatan.
"Perempuan itu awalnya mengeluhkan panas. Hasil pemeriksaan swab dinyatakan positif Covid-19," ujar Langit, dalam keterangan pers yang diterima Kompas.com, Selasa (14/4/2020).
Langit menuturkan, meski memiliki alamat tinggal di wilayah Kecamatan Kemlagi, Kabupaten Mojokerto, perempuan itu rupanya sehari-hari tinggal di Sidoarjo.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR