Nakita.id - Bisa dibilang, menggunakan makeup sudah seperti menjadi kebutuhan bagi moms.
Ketika menghadiri acara formal atau bahkan sekedar ke supermaket, make up menjadi suatu hal yang esensial.
Atau minimal, hanya supaya tidak terlihat pucat, Moms mengaplikasikan makeup dasar.
BACA JUGA : Tak Perlu Repot Moms, Begini Cara Mudah Cek Kolesterol di Rumah
Tapi moms, ternyata ada beberapa kesalahan dalam ber-make up yang justru membuat muka menjadi lebih tua.
Selly, salah satu Make Up Artist untuk Purna Paskibraka Indonesia, dalam beauty class Martha Tilaar menyampaikan beberapa hal yang sering menjadi kesalahan moms.
1. Tidak membersihkan muka dulu sebelum make up
Make up akan tahan lama tentunya bila diaplikasikan pada wajah yang sudah bersih moms.
2. Cara 'pijatan' pada daerah mata yang salah
Ketika kantong mata muncul, moms berusaha menutupinya dengan make up.
Pengaplikasiannya pun dengan memijat ke luar daerah mata.
Padahal yang betul adalah memijat secara melingkar ke dalam mata.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR