Nakita.id - Peredaran obat palsu menjadi situasi yang mengkhawatirkan di Indonesia.
Hal ini semakin masiv karena transaksi online sedang gencar dilakukan oleh masyarakat Indonesia.
"Peredaran obat palsu menjadi mengkhawatirkan karena berbahaya, hubungannya dengan kesehatan dan keselamatan individu," ungkap Semuel Aprijani Pangerapan, B. Sc selaku Direktur Jendral Aplikasi Informatika, Kementerian Komunikasi dan Informasi RI saat diwawancara secara eksklusif pada Acara Diskusi Mengatasi Peredaran Produk Palsu di Saluran E-Commerce (30/04/2018) di Jakarta.
BACA JUGA : BPOM : Hati-hati, Suplemen ini Ternyata Terbukti Mengandung Babi
Agar aman, pembelian obat secara online harus memerhatikan beberapa prinsip keamanan, sesuai standar BPOM.
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR