Nakita.id - Presiden Joko Widodo akhirnya mengeluarkan larangan mudik di tengah pandemi virus corona.
Kebijakan tersebut diambil dalam rangka menekan angka penularan virus corona yang mungkin terjadi ketika orang-orang memutuskan kembali ke kampung halaman.
Apalagi, sudah muncul beberapa kasus pemudik positif Covid-19 menularkan virus tersebut kepada anggota keluarga ketika pulang kampung.
Terkait hal ini, Najwa Shihab sempat berdialog dengan Presiden Joko Widodo tentang kebijakan mudik dari pemerintah.
Melansir Wartakota dari cuplikan Instagram Najwa Shihab, tampak Najwa menanyakan soal larangan mudik lebaran 2020 kepada Presiden Jokowi.
Hanya saja, jawaban Presiden Jokowi membuat Najwa Shihab keheranan. Mengapa?
Najwa Shihab terlihat mengajukan beberapa pertanyaan kepada Presiden Jokowi.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | YouTube,Instagram |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR