Jangan-jangan gangguan jantung sedang mengintai.
Apalagi bila gangguan tidur itu disertai dengan rasa haus yang sangat.
3. Sesak Napas
Semua organ tubuh, memerlukan pasokan oksigen yang cukup agar berfungsi dengan normal.
Celakanya, bila pembuluh darah alami gangguan, pasokan oksigen pun berkurang.
Paru-paru pun menjadi sesak.
Jantung pun alami nyeri.
Bila merasa kerap mengalami masalah ini, sebaiknya perlu waspada.
Jangan-jangan jantungnya alami kelainan.
4. Gangguan Pencernaan
Gangguan pencernaan mesti diwaspadai. Ini juga merupakan gejala awal serangan jantung.
Source | : | Kompas.com,Kompas TV,daily24news.com |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR