Namun ia ingin punya anak sehingga Salmafina sudah melakukan riset soal bank sperma.
"Maksudnya bisa punya anak tanpa suami, cari donor sperma aja. Ada European Sperm Bank, udah riset juga aku positif negatifnya apa," ujar Salmafina seperti Nakita.id kutip dari Grid Hype.
Rupanya perempuan yang akrab disapa Alma ini ingin menjalani hidup tanpa adanya ikatan pernikahan.
Garis besarnya seperti ia menginginkan hubungan jangka panjang namun tanpa ikatan sama sekali.
"Penginnya aku nggak harus menikah. Aku mau (menjalani) hubungan jangka panjang aja.. dan punya anak," sambungnya.
Lalu jika Salmafina terpaksa harus menikah lagi, ia ingin ada di dalam rumah tangga terbuka.
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Source | : | Grid Hype |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR