Hal ini penting agar keamanan anak terjaga.
Jangan mencantumkan lokasi foto
Menyaksikan Si Kecil beraktivitas memang menyenangkan Moms.
Namun pikir ulang jika ingin mencantumkan lokasi detail dimana foto tersebut diambil.
Saat sedang berlibur, posting foto anak dengan kegiatannya hindari membeberkan secara rinci.
Hal ini untuk menjaga buah hati dari incaran kejahatan orang-orang tidak bertanggung jawab.
Baca juga : Lihat! Pengen Keren, 12 Desain Sepatu ini Justru Terlihat Aneh
Posting foto anak tanpa busana
Di era modern, mengunggah foto Si Kecil yang sedang tak mengenakan busana mungkin sudah biasa.
Namun, hal itu sebaiknya jangan dilakukan terlalu sering Moms.
Hal yang kita anggap lucu bisa saja disalahgunakan oleh orang lain.
Memosting foto anak beramai-ramai dengan anggota keluarga dapat menjadi pilihan terbaik.
Source | : | Instagram,tribunnews.com,parenting |
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR