3. Biduran seperti ruam gatal yang terjadi akibat alergi pada makanan, sengatan atau sebuah benda.
Baca Juga: Catat Moms, Ini Cara Tepat Melindungi Kulit Bayi Selama Musim Hujan
4. Ruam bayi yang disertai bintil berisi cairan dan dapat pecah hingga meninggalkan kerak berwarna kuning serta luka lecet.
5. Ruam popok akibat terlalu lama terpapar feses dan urine pada popok yang dipakai.
6. Ruam merah atau keunguan beserta demam tinggi dan kejang karena bisa terjadi ada gejala penyakit Meningitis yang tergolong membahayakan.
Baca Juga: Hati-hati Kulit Keracunan Matahari, Kenali Gejala Awalnya Seperti Ruam
Nah, sekarang sudah tahu kan Moms harus melakukan apa jika si kecil mengalami bintik-bintik merah.
Kulkas Side by Side New Belleza 4 Pintu dari Polytron, Dirancang Khusus untuk Dukung Tren Gaya Hidup Modern
Penulis | : | Shevinna Putti Anggraeni |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR