Nakita.id – Setahun perjalanan rumah tangga Syahrini dan Reino Barack kini justru dihantam badai luar biasa.
Masa lalu kelam Syahrini mendadak jadi konsumsi publik setelah seorang pria Belanda bernama Laurens yang mendadak muncul dan mengaku dirinya sebagai ayah angkat Syahrini.
Tak hanya itu, Laurens bahkan membombardir media sosial dengan seabrek foto lawasnya bersama pelantun 'Sesuatu' tersebut dan menuntut pengakuan.
Baca Juga: Babak Baru Dimulai, Pekerjaan Laurens Dibongkar Sahabat Syahrini, Sebagai 'Kurir'
Fakta hubungan sang 'Incess' dengan pria paruh baya tersebut pun perlahan terbongkar.
Kabar ini cukup menggemparkan hingga banyak paranormal dan ahli tarot tertarik meramalkan akhir dari polemik ini.
Tak terkecuali Mbak You yang juga terketuk untuk menerawang kelanjutan masalah ini ke depannya.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | nakita,Grid.ID |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR