Selain bagus untuk menjaga kelembaban kulit wajah, minyak kelapa juga bisa dimanfaatkan untuk mengatasi kulit kering pada kaki, tangan, dan siku.
Minyak kelapa juga sangat simple dan mudah untuk dibawa kemana pun saat bepergian.
Baca Juga: Dokter Kulit Larang 5 Benda Ini Digunakan untuk Merawat Wajah, Catat!
Pastikan untuk memberi wadah yang aman untuk minyak kelapa karena bisa bermasalah pada kebocoran.
2. Tepung gandum
Wanita ini manfaatkan tepung gandum sebagai scrub.
Baca Juga: Permasalahan Kulit Wajah Tuntas Hanya dengan Air Garam, Ini Caranya!
Caranya, tepung gandum digiling halus.
Setelah halus ambil 2 sendok teh tepung dan campurkan dengan sedikit air hingga menyerupai pasta.
Gosok perlahan pada wajah dengan gerakan melingkar lembut.
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Source | : | Https://getinspiredeveryday.com |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR