Lalu ada cara berkumur yang benar yang Nakita.id lansir dari materi Prof. drg. Rahmi Amtha, MDS,Sp.PM,PhD.
- 10-15 ml PVP-I dikumur ke dalam rongga mulut selama 30 detik
- 30 detik selanjutnya di area belakang (kerongkongan) kepala 45 derajat ke belakang, ini yang disebut gargle dan akan ada bunyi rrrrrr
- Buang
- Tidak makan, minum, kumur dengan air beberapa menit setelahnya
- Lakukan 5-6 kali dalam sehari (setiap 4 jam)
Nah itu dia Moms sedikit pemaparan dari ahli soal peran berkumur dengan antiseptik untuk memberantas virus corona yang ada di air liur kita.
Source | : | Siaran Pers |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR