Konsekuensi terburuk pun mungkin bisa terjadi nantinya.
"Konsekuensinya nanti akan ada biaya yang lebih mahal lagi karena biasanya memakai masker biasa, tapi karena penularannya kini bisa melalui udara bisa aja masker yang harus digunakan adalah yang N-95 dan itu mahal sekali," ungkap Dr. Budhi.
Dr. Budhi juga ungkap, kebijakan pemerintah nantinya akan lebih diperketat kembali.
"Kebijakan-kebijakannya pun akan lebih protektif lagi, mungkin akan dilakukan desinfektan udara yang lebih sering dan itu tentunya akan membutuhkan biaya lagi, dampaknya akan kompleks sekali," tutup Dr. Budhi.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR