Konsumsi tomat dan karbohidrat secara bersamaan juga dipercaya dapat memicu kelelahan.
5. Buah dan yogurt
Mencampur yogurt dan buah terlihat sangat nikmat ya Moms, namun siapa sangka jika kebiasann ini justru tidak dianjurkan.
Baca Juga: Hati-hati! Konsumsi Pare Bersama dengan Makanan Ini Berisiko Menjadi Racun yang Berbahaya Bagi Tubuh
Buah dan yogurt jika dicampur menjadi satu dapat berisiko timbulkan alergi, dan masalah pencernaan.
6. Burger dan kentang goreng
Perpaduan dua makanan ini tentu sangat digeari ya Moms, namun siapa sangka keduanya justru jadi menu makanan yang tidak bisa dicampur saat mengonsumsinya.
Burger yang dimasak dengan kadar lemak tinggi, pengawet dan bahan lainnya jika digabung dengan kentang yang mengandung gula dapat menyebabkan peradangan dan mempercepat proses penuaan.
7. Wine dan puding
Mengonsumsi wine dengan puding manis dapat mengacaukan kadar gula dalam darah dan meningkatkan insulin.
Sebab jumlah gula dalam makanan penutup disimpan sebagai lemak dan dapat menyebabkan kenaikan berat badan.
8. Sereal dan susu
Yang punya hobi sarapan dengan sereal dan susu tentu sedikit terkejut bukan?
Meski kerap dijadikan sebagai menu diet tetapi sebenarnya dua duanya mengandung karbohidrat yang cepat menaikan kadar gula darah namun cepat turun juga, sehingga mudah lelah dan menginginkan lebih banyak lagi junk food.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | newtimes.co.rw |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR