Saat mengganti pembalut
Saat mengganti pembalut baru, jangan lupa untuk membersihkan Miss V Moms dengan air mengalir.
Tak jarang darah haid menempel hingga kering di area sekitar organ kewanitaan dan paha.
Darah yang kering ini perlu dibersihkan dan sebaiknya tak terlalu lama didiamkan.
Oleh karenanya, kapan pun dan di mana pun Moms mengganti pembalut jangan lupa untuk membersihkan Miss V juga.
Setiap kali mencuci pembalut, saat itu pula kita perlu membersihkan organ intim kita.
Meski tidak sambil buang air, membilas Miss V dan area di sekitarnya tetap wajib agar terhindar dari masalah di organ intim.
Source | : | healthline.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR