Nakita.id - Daun bawang merupakan salah satu jenis sayuran yang sudah tidak asing lagi.
Jenis sayuran yang satu ini berasal dari kelompok bawang.
Daun bawang memiliki bentuk yang panjang dan didominasi warna hijau.
Baca Juga: Cegah Kanker Prostat Seperti yang Dialami Rudy Wowor dengan Daun Bawang, Baik Juga untuk Jantung
Daun bawang juga sering kali digunakan sebagai pelengkap makanan.
Yang paling sering kali digunakan sebagai pelengkap sekaligus penyedap telur dadar.
Tak hanya itu daun bawang juga menyimpan banyak khasiat baik bagi tubuh.
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR