Nakita.id - Tangan dan kaki bengkak saat hamil benarkah jadi tanda gejala preeklampsia?
Mungkin saja gejala tersebut adalah tanda munculnya preeklamsia.
Umumnya Moms yang sedang hamil memang tak jarang alami tangan dan kaki bengkak.
Apa yang menyebabkan tangan dan kaki bengkak saat hamil?
Dikutip dari tommys.org pembengkakan ini karena di dalam tubuh menyimpan lebih banyak air dari pada kondisi biasanya.
Jangan buru-buru panik sebab ada kondisi pembengkakan yang tergolong normal pada ibu hamil ini.
Baca Juga: Insomnia Saat Masa Kehamilan Hati-hati Preeklamsia, Ini Tipsnya!
Moms bisa cek tanda gejala pembengkakan normal seperti di bawah ini:
- Biasanya di akhir kehamilan kondisi semakin parah
- Alami pembengkakan secara bertahap
- Pembengkakan akan berkurang saat posisi berbaring
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Source | : | tommys.org,Tribun Ternate |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR