Sudah Kurangi Makan Supaya Menjaga Berat Badan Namun Tak Berhasil, Ini Tips dari Dokter Gizi
Nakita.id - Tak bisa dipungkiri setiap wanita ingin menjaga berat badan ideal agar tampak menarik.
Selain tampak menarik, menjaga berat badan ideal membuat Moms menjadi pribadi yang lebih sehat.
Namun, realitanya menjaga berat badan ideal membutuhkan niat lebih. Lantas, bagaimana caranya?
Menjaga berat badan ideal merupakan impian banyak orang, terutama bagi kaum hawa.
Selain faktor penampilan, menjaga berat badan ideal juga membuat seseorang lebih sehat.
Dari sejumlah sumber disebutkan berat badan merupakan salah satu risiko untuk sejumlah penyakit metabolik, darah tinggi, kencing manis hingga kelebihan lemak darah.
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR