Niat Lindungi Kulit dari Sinar Matahari, Mark Zuckerberg Malah Seperti Pakai Topeng , Begini Penggunaan Tabir Surya dengan Takaran yang Benar
Nakita.id - Penggunaan tabir surya saat berada di bawah paparan sinar matahari memang sangatlah penting.
Mengingat paparan sinar matahari secara langsung ke kulit dapat berdampak fatal yaitu kanker kulit.
Tapi sebuah foto yang menunjukkan potret pemilik Facebook, Mark Zuckerberg yang menggunakan tabir surya saat tengah berselancar di Hawaii.
Baca Juga: Sudah Dibuktikan Angelina Jolie! Sunblock Ternyata Jadi Kunci Agar Kulit Wajah Cantik dan Awet Muda
Sayangnya ia justru menggunakannya terlalu banyak yang malah terlalu putih layaknya menggunakan topeng.
Dalam foto tersebut tampak Mark tengah berada di atas papan selancar mengenakan hoodie biru serta celana pendek dengan muka yang sangat putih.
Padahal rekan yang tengah berselancar dengannya, seorang peselancar profesional Kai Lenny tidak mengenakan tabir surya setebal Mark.
Lalu sebenarnya seberapa banyak tabir surya yang dibutuhkan ketika tengah berada di luar ruangan?
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR