Nakita.id - Terkadang kita masih cukup bingung beda batuk biasa dengan corona sampai sekarang.
Sebenarnya, mengetahui beda batuk biasa dengan corona memiliki perbedaan yang bisa kita amati.
Oleh karena itu penting mengetahui beda batuk biasa dengan corona demi kesehatan kita dan keluarga.
Melansir dari Centers for Disease Control and Prevention (CDC), batuk biasa sering kali terjadi secara tiba-tiba.
Selain itu, penderita akan sembuh dalam waktu relatif singkat, kurang dari dua minggu.
Tak hanya itu, penderita batuk biasa akan disertai dengan pilek dan bersin-bersin.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR