Mengapa kaki?
Area kaki memang kerap dilupakan, namun telapak kaki nyatanya memiliki ujung saraf yang berhubungan erat dengan organ vital tubuh.
Selain itu, di area telapak kaki terdapat suatu titik bernama meridian yang menjadi kunci saat dilakukan metode akupunktur.
Caranya mudah, iris bawang bombay (boleh bombay merah atau putih) dan letakkan di lengkungan telapak kaki dimana ini adalah titik meridian berada.
Setelah itu kenakan kaos kaki dan pergi tidur.
Baca Juga: Rutin Konsumsi Bawang Bombay, Rasakan 5 Manfaat Menakjubkan Ini!
Terdengar sepele, namun trik ini memiliki segudang manfaat.
Bawang bombay merupakan antibiotik alami, dengan menaruhnya di kaki Moms akan menghindari tubuh terserang infeksi.
Selain itu, kandungan asam fosfat dalam bawang bombay efektif sebagai magnet untuk tubuh mengeliminasi racun yang mengganggu kesehatan tubuh.
Bawang bombay juga terdiri dari 90% air, dengan menaruhnya di kaki selama semalam akan merangsang meridian (titik akupunktur) untuk mendistribusikan air ke seluruh tubuh sehingga mencegah terjadinya dehidrasi.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | steptohealth.com |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR