Makanan yang dapat menggugurkan kandungan selanjutnya adalah lidah buaya.
Biasa dijadikan jus, lidah buaya rupanya juga harus dihindari ibu hamil.
Kandungan antrakuinon, atau sejenis pencahar di dalam lidah buaya juga bisa menyebabkan kontraksi rahim dan pendarahan panggul.
Meski demikian, mengoleskan lidah buaya ke kulit dirasa masih aman, selama tak dikonsumsi secara langsung.
4. Pepaya
Biasa dijadikan pencahar alami, pepaya juga berbahaya bagi ibu hamik.
Pepaya berisiko menyebabkan persalinan prematur bahkan keguguran.
Enzim yang terdapat pada pepaya menyebabkan kontraksi rahim yang berisiko keguguran.
5. Produk susu mentah
Susu yang tidak dipasteurisasi, seperti mozarella bisa jadi membawa bakteri penyakit yang berisiko bagi kehamilan.
Salah satunya bakteri Listeria monocytogenes.
Bakteri ini sangat berbahaya dan berisiko bagi kehamilan.
Defisiensi Zat Besi pada Anak Sebabkan Gangguan Perkembangan Kognitif dan Motorik
Source | : | parenting.firstcry.com |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR