Mengobati batuk kering
Air garam bekerja sebagai antitusif yang dapat membantu Moms menghentikan batuk.
Mencegah infeksi saluran pernapasan
Menurut sebuah penelitian di Jepang, berkumur dengan air garam dapat membantu Moms mengurangi risiko infeksi saluran pernapasan.
Baca Juga: Hanya Bermodalkan Air Garam, Masalah Kulit Wajah dan Bau Mulut Tidak Sedap Akan Teratasi Seketika
Menghilangkan bau mulut
Manfaat lain kumur air garam dapat menghilangkan bau mulut tak sedap.
Air garam akan menetralkan asam di mulut sehingga membantu mengembalikan tingkat pH alami dan menghilangkan bakteri di mulut.
Menghilangkan perdarahan dan gusi bengkak
Berkumur dengan air garam dapat membantu Moms mengatasi peradangan.
Jika Moms mengalami gusi bengkak, cobalah redakan rasa nyerinya dengan kumur air garam.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | thehealthsite.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR