4. Pemisahan otot
Ketika rahim mengembang, dua lembar otot pararel yang membentang dari tulang rusuk ke tulang kemaluan dapat terpisah.
Pemisahan tersebut akan memberikan sakit punggung ketika Moms hamil.
Baca Juga: Penyebab dan Cara Mengatasi Keluhan Sakit Nyeri Punggung Setelah Melahirkan Secara Sesar
5. Stres
Stres emosional dapat menyebabkan ketegangan otot di punggung dan bisa menyebabkan sakit punggung atau kejang punggung.
Nah itu dia Moms beberapa penyebab nyeri punggung saat hamil yang masih bisa dikategorikan normal.
Baca Juga: Penyebab dan Cara Mengatasi Nyeri Punggung Bagian Bawah Selama Kehamilan
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | WebMD |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR