Perasan lemon
Sama kuatnya dengan baking soda, perasan lemon mampu menghilangkan karang gigi.
Kandungan asam dalam lemon tak hanya menghilangkan plak tetapi memutihkan gigi juga.
Rendam sikat gigi MOms ke dalam perasan lemon dan dengan halus gosok ke gigi.
Biarkan selama 1 menit dan kumur-kumur. Perlu diingat perasan lemon sangat kuat jadi harus hati-hati.
Biji wijen
Biji wijen biasa ditabur di atas salad tetapi ia dapat membersihkan karang gigi.
Mereka bertindak sebagai scrub alami, sekaligus memoles dan membersihkan gigi.
Ambil satu sendok makan penuh biji ke dalam mulut Moms dan kunyah dengan baik.
Moms perlu mencoba membuat semacam pasta dan tidak menelannya dalam prosesnya.
Kemudian sikat gigi Moms dengan pasta ini. Lakukan ini dua kali seminggu.
Baca Juga: Dipercaya Ampuh Rontokan Karang Gigi, Ternyata Baking Soda Malah Berpotensi Datangkan Bahaya Ini
Rekomendasi Sunscreen untuk Si Kecil: Gently Sunscreen SPF50+ PA++++ dengan Serum Anti-Polusi!
Source | : | brightside.me |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR