Wah, kenapa bisa ya?
Fakta kandungan bawang merah
Bawang merah kaya akan vitamin A, vitamin E, dan mineral yang dapat mencegah penyakit kulit dan paparan sinar UV.
Selain itu, vitamin C dalam bawang merah dapat menutrisi kulit secara maksimal sehinggamembuat wajah glowing.
Baca Juga: Coba 3 Langkah Mudah Dapatkan Wajah Glowing Alami dan Awet Muda dengan Pepaya
Begitu juga kandungan antioksidan di dalamnya berfungsi mendetoksifikasi tubuh dari racun di aliran darah.
Penuaan dini tentu bisa dicegah karena bawang merah kaya akan komponen quercetin dan fitokimia.
Sifat anti-septik atau anti-bakteri bawang merah dapat membantu memerangi peradangan pada kulit dan mencegah jerawat di wajah muncul.
Masker bawang merah
Bukan dimakan, Moms bisa menggunakan bawang merah sebagai masker kecantikan.
Source | : | Food NDTV,Blushin |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR