Tak Hanya Meningkatkan Kolagen, Masker Kopi Punya Segudang Manfaat Alami untuk Lawan Penuaan hingga Cegah Kanker Kulit
Nakita.id - Kopi jadi salah satu minuman sejuta umat yang banyak digandrungi.
Cita rasa dan aromanya memang membuat orang terlena.
Selain diminum, kopi juga dapat digunakan untuk masker wajah.
Berikut beberapa potensi manfaat masker kopi untuk wajah:
1. Menenangkan wajah
Melansir Healthline, kopi selama ini dikenal memiliki efek menstimulasi tubuh saat diminum.
Namun, penelitian menunjukkan temuan sebaliknya.
Kopi ternyata mempunyai manfaat menenangkan saat dioleskan ke kulit.
Efek menenangkan ini tak lepas dari peran senyawa antioksidan dalam kopi. Ada banyak cara pakai masker kopi untuk relaksasi di rumah.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR