Nakita.id - Teknik persalinan maryam beberapa waktu lalu sempat ramai menjadi bahasan.
Persalinan maryam diklaim minim rasa sakit, anti cedera, dan memungkinan ibu hamil melalui proses persalinan dengan nyaman.
Teknik persalinan maryam sendiri sudah dikembangkan oleh sejumlah klinik bersalin, termasuk di Indonesia.
Baca Juga: Luka Jahitan Pasca Persalinan Terasa Sakit? Ternyata 3 Penyebab Ini Jadi Biang Keladinya
Baca Juga: Apakah Boleh Olahraga Pasca Persalinan Caesar? Ini Jawaban Dokter Kandungan
Proses melahirkan ini terinsipirasi dari surat Maryam di Alquran yang menjelaskan tentang kehamilan dan persalinan.
Melansir dari Amaliah.com, dalam surat Maryam dijelaskan tentang proses kehamilan dari Siti Maryam.
Dikatakan kalau semasa hamil, Maryam mengonsumsi buah-buahan dan sayuran dari alam.
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Source | : | Amaliah.com |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR