Satu studi menunjukkan bahwa mengonsumsi suplemen L-sitrulin dapat meningkatkan ereksi tanpa banyak potensi efek samping yang terkait dengan Viagra.
Coba semprotkan kulit semangka dengan jus lemon dan taburkan sedikit bubuk cabai di atasnya.
Kedua aditif juga baik untuk jantung, dan organ intim lainnya.
Baca Juga: Mau Kulit Cantik Ala Korea? Gunakan Masker Kulit Semangka, Ini Caranya
2. Dapat menurunkan tekanan darah
Jika dokter menginstruksikan untuk menurunkan tekanan darah, cobalah makan semangka beserta kulitnya.
Beberapa penelitian telah menunjukkan bahwa suplemen ekstrak semangka mampu membantu orang dewasa yang mengalami obesitas mengontrol tekanan darahnya.
Namun, suplemen citrulline (kandungan dalam kulit semangka) kemungkinan lebih efektif.
Baca Juga: Jangan Buang Kulit Semangka! Ternyata Membuat Hubungan Makin Harmonis
Pentingnya Penanganan yang Tepat, RSIA Bunda Jakarta Miliki Perawatan Khusus untuk Bayi Prematur
Source | : | healthline.com |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR