Khasiat rutin minum air kunyit
1. Meredakan gejala lupus
Laura bercerita bahwa pada usia 20 tahun-an, ia didiagnosis menderita lupus.
Dengan merubah pola hidupnya, ia berhasil mengontrol gejala autoimunnya.
Namun, kulit wajahnya akan timbul bercak merah jika Laura merasa stres.
Setelahnya ia mersakan perubahan tak terduga usai rutin minum air kunyit buatannya tersebut.
Baca Juga: Masih Muda Kok Pikun? Ternyata Bahan yang Ada di Dapur Ini Bisa Jadi Obat Pikun yang Ampuh
Bercak merah gejala lupusnya sudah jarang dan bahkan tidak muncul lagi.
Dijelaskan bahwa kandungan antioksidan dan sifat anti-inflamasi pada kunyit inilah yang bisa meningkatkan kekebalan tubuh.
Kandungan curcumin dalam kunyit dapat membantu dalam memerangi penyakit autoimun, diabetes, alergi, radang sendi, alzheimer, penyakit Crohn, dan penyakit kronis lainnya.
Pentingnya Penanganan yang Tepat, RSIA Bunda Jakarta Miliki Perawatan Khusus untuk Bayi Prematur
Source | : | Mind Body Green |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR